Penyusunan Esai (Opini)
Tema:
"Nasionalisme dalam Arus Global: Tantangan dan Strategi Mempertahankan
Jati Diri Bangsa"
1. Tujuan Instruksional
- Mahasiswa
mampu mengekspresikan pemikiran kritis secara tertulis mengenai fenomena
nasionalisme di era kontemporer.
- Mahasiswa mampu memberikan argumentasi yang logis dan teoritis mengenai cara menjaga integrasi nasional di tengah pengaruh asing.


